Rabu, 08 Februari 2012

RASTA 2011

Rasta adalah RANGKAIAN ACARA SEMARAK PERMASETA yang merupakan acara yang dibuat untuk menyambut ulang tahun permaseta yang jatuh pada tanggal 30 November. Rasta sendiri merupakan acara yang di adakan setiap tahunnya. Dan untuk rasta tahun ini bertema kan CONSTELLA yang di ambil dari bahasa inggris yaitu Constellation yang berartikan rasi bintang.
Mengapa rasi bintang??
Seperti yang dikatakan Ketua Pelaksana RASTA 2011 adalah Saudara Kukuh Niam Ansori bahwa arti dari rasi bintang itu sendiri kumpulan dari bintang-bintang yang menjadi satu dan membentuk satu gugusan rasi bintang, dari arti tersebut menggambarkan bahwa semua angkatan Agribisnis dan Anggota PERMASETA menjadi satu.
Dan RANGKAIAN ACARA SEMARAK PERMASETA terdiri dari PRA EVENT, 12ETHNIC, dan FANELLASTA 2011. Untuk Pra Event dilaksanakan pada tanggal 22-24 November 2011 yang bertujuan untuk mensosialisasikan tentang RASTA 2011, selanjutnya 12ETHNIC yang dilaksanakan pada tanggal 30 November 2011. 12ETHNIC sendiri  yang berarti RASTA in ETHNIC yang didalamnya terdiri dari berbagai macam yang ditampilkan seperti Accoustic, Paduan Suara Bengkel Seni, Tari Tradisional, Penampilan Pengamen Jalan dan yang paling ditunggu adalah Pemotongan Tumpeng.
Untuk FANELLASTA 2011 sendiri adalah kepanjangan FINAL of CONSTELLA RASTA 2011 yang merupakan rangkaian akhir dari acara RASTA 2011. Dalam FANELLASTA 2011 terdapat Parade Seni, Jalan Santai dan Gowes, Bazar, Ice Cream Party, dan Guest Star.

1 komentar:

K. Niam Ansori mengatakan...

nostalgia dengan rastaku
ada kalanya kita rindu dengan masa lalu, bahkan yang lebih parah lagi kita sering ingin mengulang ke masa itu
http://lukiluck11.blogspot.com
http://malangshopaphoria.blogspot.com

Posting Komentar